Peluang Usaha Agen Propolis Nano

Apa itu propolis

Propolis atau Lem Lebah adalah suatu zat yang dihasilkan oleh lebah madu. Dikumpulkan oleh lebah dari pucuk daun-daun yang muda untuk kemudian dicampur dengan air liurnya, digunakan untuk menambal dan mensterilkan sarang. Propolis bersifat disinfektan (anti bakteri) yang membunuh semua kuman yang masuk ke sarang lebah. lebah meliputi sarangnya dengan propolis untuk melindungi semua yang ada di dalam sarang tersebut dari serbuan kuman, virus, atau bakteri, misal: ratu lebah, telur, bayi lebah, dan madu. Sifat disinfektan alami yang terkandung dalam propolis sangat ampuh dalam membunuh kuman, terbukti dengan ditemukannya seekor tikus dalam sarang lebah yang telah mati selama kurang lebih 5 tahun dalam keadaan tidak membusuk.

Manfaat Propolis

Dunia Kecantikan
Saat ini, aplikasi propolis yang cukup umum digunakan pada dunia dermatologi dan kosmetik(Lejeune, et al., 1988). Propolis baik untuk regenerasi dan renovasi jaringan pada tubuh. Ditambah dengan karakteristik anti bakteri dan anti jamur, propolis banyak memberikan benefit untuk dunia kecantikan.

Dunia Kesehatan
Penggunaan umum dari propolis termasuk untuk pengobatan jantung dan sistem darah, sistem pernafasan (termasuk infeksi pada paru-paru), kesehatan gigi, dermatologoi (regenerasi sel, penyembuhan luka (luka bakar, infeksi), pengobatan kanker, peningkat daya tahan tubuh, memperbaiki fungsi pencernaan. Berikut tabel yang menunjukan reaksi positif propolis terhadap bakteri dan jamur yang membahayakan tubuh.



Nano Teknologi

Apa itu Nano Teknologi
Nanoteknologi (kerap disingkat “nanotech” atau “hi-tech nano”) merupakan rekayasa partikel atom menjadi partikel yang lebih kecil dari ukuran dasar atom. Istilah nano berasal dari bahasa yunani Nanos yang berarti 10-9 (satu per satu milyar). 1 nanometer (nm) sama dengan 10-9 meter, berarti satu per satu juta meter dalam nanoteknologi sama dengan sebuah molekul gula. Nanoteknologi merupakan teknologi yang melibatkan atom dengan molekul yang lebih kecil dari 1000 nanometer. Yaitu setara dengan 100.000 kali lebih kecil dari diameter sehelai rambut manusia. Super kecil dengan manfaat super besar.

Dalam dunia kesehatan, teknologi nano sangat efektif karena menggunakan partikel yang super kecil tersebut. DNA manusia berukuran 2 nanometer, sebuah virus yang sering dan mudah menyerang manusia berukuran 75 nanometer, dan sel darah merah manusia berukuran 7000 nanometer. Dengan demikian, jika virus masuk kedalam tubuh manusia yang mempunyai struktur dasar (DNA) hanya 2 nanometer akan mudah menyebar kedalam darah kita yang mempunyai kecepatan daya sebar sebesar 7000 nanometer. Teknologi nano mampu mengetahui perubahan molekular dalam tubuh manusia akibat serangan virus tersebut secara spesifik dan dapat mengintervensi langsung kebagian sel-sel tubuh yang rusak.

Para ilmuwan memperkirakan efek toksik (racun) tidak akan didapatkan dari teknologi mungil yang super dahsyat ini. Selain tidak menimbulkan radiasi, pemakaian partikel nano tidak menimbulkan penolakan dari tubuh dan tidak berbahaya bagi otak. Namun demikian para ilmuwan tetap melaksanakan uji klinis kelayakan penggunaan partikel nano dalam dunia kesehatan untuk menjamin lagi tingkat keamanan bagi tubuh manusia.

Badan administrasi makanan dan obat Amerika (Food and Drug Administration/FDA) telah memberikan lampu hijau bagi pengguna nanoteknologi dibidang kedokteran dan kesehatan. Nano teknologi digunakan sebagai penghantar obat yang tepat sasaran ke target sel atau molekul yang rusak, mengingat kecepatan yang dimiliki sebuah partikel nano setara dengan perhitungan 10-9 tersebut. Beberapa waktu lalu FDA juga telah memberikan izin untuk menggunakan nano teknologi untuk pengobatan baik secara modern maupun tradisional (herbal) dikarenakan nano teknologi dapat memotong-motong DNA yang telah termutasi (rusak) akibat penyakit yang diderita.

Universitas UCLA beberapa tahun belakangan ini mempelajari dan meneliti, bahwasanya nanoteknologi mampu memperbaiki DNA dan Kromosom yang rusak akibat penyakit kanker, jantung, kerusakan otak, paru-paru, penyakit yang diakibatkan usia tua, kerusakan sel kulit dan regenerasi kembali, penyakit yang diakibatkan stress serta kerontokan rambut. Mengapa bisa begitu hebat manfaat dari nano teknologi? Menurut peneliti dari Lombardi Comprehensive Cancer Center-Universitas Georgetown, Amerika Serikat, Esther H. Chang, pengobatan dengan nano teknologi tidak akan merusak sel tubuh yang sehat karena dapat membedakan sel baik dan sel jahat yang berada didalam tubuh, karena partikel nano menyebar dengan kecepatan tinggi kedalam darah manusia. Pengobatan dengan menggunakan nano teknologi merupakan cara cerdas menuju sehat.

Keunggulan Propolis Nano Tech

  1. Propolis yang mengusung teknologi nano mempunyai 3 kelebihan utama yaitu:
  2. Konsentrasi Propolis yang tinggi, mencapai hingga 40-50%. Sementara propolis reguler lainnya berkisar 5-30%.
  3. Tidak mengandung kadar lilin. Propolis liquid reguler lainnya mengandung zat lilin, dan cukup tinggi.
  4. Lebih mudah diserap oleh tubuh.

Produk dan peluang usaha yang kami tawarkan

Produk yang kami miliki adalah langsung dari pabrik penghasil Propolis Nano Tech, tanpa melalui perantara. Untuk detail produk silakan click disini.

Untuk peminat serius, kami memberikan discount quantity yang menarik, silakan hubungi SMS: 081999116868 / YM: rangga_k / BB: 3150644C

No comments:

Post a Comment